Cara berternak bebek
Selamat datang diartikel ternak bebek.untuk sekedar pemberitahuan prospek kedepanya ternak bebek sangat menjanjikan,terlihat dari permintaan pasar cukup banyak,sehingga peternak bebek yang sudah berpengalaman dan sudah bersekala besarpun kuwalahan order/pesanan,baik itu telur atau daging bebek,dalam hal ini adalah restoran bebek kremes yang sedang naik daun.
Restoran bebek kremes umumnya meembutuhkan bebek yang sudah afkir dengan usia antara satu tahun,sedangkan pasokan dari peternak minim .inilah peluang usaha yang menjajikan.
Cara berternak bebek ada 2 macam
1.Ternak bebek untuk pedaging.
2.Ternak bebek untuk petelur.
Cara berternak bebek pedaging
1.Siapkan bibit bebek yang sehat.
2.Siapkan kandang dan perlengkapanya.
Teknik dan pemeliharaanya tidak jauh berbeda dengan ternak bebek lainya,hanya diperlukan pakan yang lebih baik karena akan diambil dagingnya.agak bebek terlihat gemuk dan kenyal.Pemberian pakan dilakuakn 2kali sehari pagi dan sore hari dan diperbanyak kosentrat,yang bisa didapat dari limbah ampas tahu .
Cara berternak bebek petelur
1.Siapkan bibit bebek betina 10:1 (10betina : 1 jantan)
2.Siapkan kandang dan perlengkapanya.
Teknik dan pemeliharaanya agak sepesial karena jika tidak diperlakuakn sepesial kwalitas bertelur kurang bagus.idealnya bebek akan bertelur setelah berusia 7 bulan,dan akan bertelur selama ±5bulan tergantung dari kesuburan bebek itu sendiri.setelah berhenti bertelur jadilah bebek afkir.Bebek afkir punya harga jual yang tinggi ,karena dagingnya yang kenyal dan inilah yang dicari oleh pemilik rumah makan bebek kremes.
Pakan alternatif
1.Keong , siput,ikan-ikan sisa,sisa parutan kelapa,dan masih banyak lagi pakan yang bisa diberikan selain dari dedak atau pakan bebek yang biasa dijual.
Cara pemberian pakan yang berupa keong ,siput,sebelumnya cangkang dihanjurkan hingga terkupas dan ambil dagingnya lalu semua bahan dicampur aduk sampai rata dan tambahkan air dan siap diberikan bebek.
Umumnya bebek bertelur dipagi hari,untuk menghindari bertelur diluar kandang untuk itu jaga jangan dilepas dari kandang sebelum bebek itu bertelur.bebek akan senang berenang sambil mencari makanan tambahan,maka dari itu jika ada lahan cukup buatlah kubangan air agar bebek bisa leluasa bermain.
Demikian gambaran cara berternak bebek mudah-mudahan bermanfaat untuk kita semua.
Amin.
trimaksih infrsix ttng budidaya bebek smg brmnfa'at bgi kta smw.........
BalasHapus