Kamis, 14 Juli 2011

Manfaat buah kencur

Manfaat Buah Kencur

   



Selamat datang diinfo sehat,kali ini saya menyajikan tentang tanaman obat yang banyak tumbuh didearah tropis seperti Indonesia,yaitu tanaman Kencur (Kaempfera Galanga) yang mudah didapat diseluruh Nusantara. dengan nama yang berbeda-beda: 
Kencur       = Indonesia.
Cikur           = Sunda.
Ceuko         = Aceh.
Kencor       = Madura.
Cekuh         = Bali. 
Sukung      = Minahasa.

Itulah nama dari tanama Kencur,walau menyebutnya berbeda-beda namun tetap satu Kencur.
Manfaat dari Kencur antara lain:
Radang lambung .Radang anak telinga.Influensa pada balita.Masuk angin.Pusing-pusing. Batuk diare. Mata pegal.kesleo.lelah dan menghilangkan darah kotor.dan melancarkan haid.
1.Radang telinga.
Bahan 2 buh kencur.dikupas dibersihkan lalu dikunyah minum airnya,ampas dibuang atau ditelan,kemuduan kumur air putih dan ditelan.
2.Radang anak telinga.
Bahan 2 buah kencur +1/2 biji buah pala.semua bahan ditumbuk dihaluskan dan ditambah 2 sendok aur hangat.lalu dioles-oles diseputar hidung.
3.Influensa.
1 buah kencur dan 2 lembar daun kemukus.
Cara membuatnya: Kedua bahan tadi ditumbuk halus dan tambah air hangat aduk sampai larut lalu oles-oles diseputar hidung.
4.Masuk angin :
1 buah kencur dikupas,cuci sampai bersih dan garam secukupnya.lalu kunyah-kunyah dengan garam tadi.ulangi hingga 2x sehari.
5.Pusing:                 
2 buah kencur dikupas dan cuci bersih lalu dihaluskan .siap untuk kompres saat pusing. 
Untuk mengobati luka dalam:
Ambil kencur secukupnya.dan beras secukupnya.semua bahan ini di tumbuk atau diblender lalu ditambah air dan duminium.

Selamat mencoba semoga lekas sembuh.
                              Amin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih telah berkunjung ke blog ini, Silahkan tuliskan komentar Anda